SOSIALISASI SISTEM INFORMASI DESA DALAM MENUNJANG PELAYANAN PUBLIK

Galip Lahada, Karmila Akib, Abdul Rahman

Abstract


Abstrak: Sistem Informasi Desa (SID) adalah seperangkat alat dam proses pemanfaatan data dan informasi untuk mendukung pengelolaan sumber daya di tingkat desa. Sistem Informasi Desa adalah bagian dari penerapan e-Government sebagaimana telah diamanatkan dalam Instruksi Presiden Nomor 3 Tahun 2003 tentang Kebijakan dan Strategi Nasional tentang Pengembangan E-Government. Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk memberikan pemahaman dan pengetahuan kepada para aparatur desa yang berkaitan dengan Sistem Informasi Desa untuk menunjang pelayanan publik di desa. Metode yang dilakukan adalah dengan sosialiasi melalui ceramah kemudian pengenalan pengoperasian sistem pelayanan administrasi desa berbasis web (Open SID) dan dilanjutkan dengan diskusi dan evaluasi. Mitra dalam kegiatan ini adalah Pemerintah Desa Kilo Kecamatan Poso Pesisir yang berjumlah 11 orang. Evaluasi kegiatan dilakukan melalui pre-test dan post-test dengan jumlah pertanyaan sebanyak lima (5) poin, dimana hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan mitra terkait Sistem Informasi Desa khususnya sistem pelayanan administrasi desa berbasis web (Open SID) dari sebelumnya 62.5%menjadi 82.9.

Abstract: Village Information System (SID) is a set of tools and processes for utilizing data and information to support resource management at the village level. The Village Information System is part of the implementation of e-Government as mandated in Presidential Instruction Number 3 of 2003 concerning National Policy and Strategy on E-Government Development. The purpose of this community service activity is to provide understanding and knowledge to village officials related to the Village Information System to support public services in the village. The method used is through socialization through lectures then introduction to the operation of the web-based village administration service system (Open SID) and continued with discussion and evaluation. The partners in this activity are the Kilo Village Government, Poso Pesisir District, totaling 11 people. The evaluation of the activity was carried out through a pre-test and post-test with a total of five (5) questions, where the results of the activity showed an increase in partner knowledge related to the Village Information System, especially the web-based village administration service system (Open SID) from the previous 62.5% to 82.9.


Keywords


Public Service; Village Information System; Website.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


A.K Kesumadewi. (2019). Penerapan E-Government Di Indonesia Sebagai Upaya Pemberantasan Korupsi. Wacana Jurnal Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, VI(1), 101–116.

Aidin, M. (2025). Transformasi Digital Administrasi Desa Melalui Sistem Informasi Desa: Kajian Pustaka Tentang Faktor Pendukung Dan Penghambat. Nusantara Journal of Multidisciplinary Science, 2(8), 1661–1674.

Akbar, A., & Sensuse, D. I. (2018). Pembangunan Model Electronic Government Pemerintahan Desa Menuju Smart Desa. Jurnal Teknik Dan Informasi, 5(1), 1–5.

Alhari, Muhammad Ilham, Alvianto, F. B., Chandra, A., & Rizkia, D. (2024). Perancangan IT Blueprint Sebagai Strategi Pengembangan Konsep Smart Village konsep smart village yang berfokus pada dimensi e-government dengan. 8(6), 4–12.

Ambar Aditya Putra, A., Widakdo, D. T., & Sasmita, R. F. (2022). Sosialisasi Sistem Informasi Desa Berbasis Web (Open Sid) Pada Desa Jati Indah Tanjung Bintang Lampung Selatan. Abdimas Toddopuli: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 4(1), 21–28. https://doi.org/10.30605/atjpm.v4i1.1966

Apriani, E., Manaf, P. K., & Ramadani, V. R. (2025). Digitalisasi Sebagai Solusi untuk Mengurangi Korupsi di Sektor Pelayanan Publik.

Atthahara, H. (2018). Inovasi Pelayanan Publik Berbasis E-Government : Studi Kasus Aplikasi Ogan Lopian Dinas. Jurnal Politikom Indonesiana, 3(1), 66–77.

B, I. (2024). Studi Literatur Tentang Integrasi Digital Dalam. Trajectories of Public Administration, 1(3), 1–11.

Budiman, V. (2021). Panduan Fasilitasi Replikasi dan Pelembagaan Pengembangan Sistem Informasi Desa (SID). 1–34.

Elvira Thanos, D. A. (2021). Analisis Manfaat Penerapan Sistem Informasi Desa Di Kabupaten Bantul. ABIS: Accounting and Business Information Systems Journal, 9(4). https://doi.org/10.22146/abis.v9i4.70393

Et.al, R. (2023). Sosialisasi Sistem Informasi Desa (Open Sid) Dalam Menunjang Pelayanan Masyarakat Pada Desa Marga Karya. J-PRES (Jurnal Pengabdian Rekayasa Sistem), 1(2), 25–28.

Karimullah, A., Maulany, R. R., & Amiruddin, M. (2022). Problematika Penerapan Sistem Informasi Desa (SID) di Indonesia. Ma’mal: Jurnal Laboratorium Syariah Dan Hukum, 3(4), 335–351. https://doi.org/10.15642/mal.v3i4.134

Kasmawanto, Z. (2023). Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik melalui Penerapan Tata Kelola Pemerintahan Desa yang Efektif di Desa Pucangro. MADANI Jurnal Politik Dan Sosial Kemasyarakatan, 15(3), 465–477.

Khaerunnisa, N., & Nofiyati, N. (2020). Sistem Informasi Pelayanan Administrasi Kependudukan Berbasis Web Studi Kasus Desa Sidakangen Purbalingga. Jurnal Teknik Informatika (Jutif), 1(1), 25–33. https://doi.org/10.20884/1.jutif.2020.1.1.9

Kurnia, C., Posumah, J. H., & Plangiten, N. N. (2023). christy+kurnia_JAP_2023_4. Jurnal Administrasi Publik, 9(4), 489–496.

Kusuma, T. C., Aris, U., Pranacitra, Resi, Suriyanto, & Dewanto, W. (2024). Smart Governance : Program Ransformasional Digital Nasional Melalui Desa , Siapkah. Iblam Law Review, 4(2).

Margareta, Vienessa, A., Naya, D., & Meni, R. (2025). Tarakan Smart City : Meningkatkan Transparansi dan Akuntabilitas Layanan Publik melalui E-Government. Tumoutou Social Science Journal (TSSJ), 2(1), 61–73.

Mira Yunita, A., Sugiarto, A., Rizky, R., Susilawati, Hakim, Z., & Nailul Wardah, N. (2022). Sosialisasi Sistem Informasi Manajemen Desa dengan Penerapan e-Surat Berbasis Web di Desa Sukacai Kecamatan Jiput Kabupaten Pandeglang. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 7(1), 188–193. https://doi.org/10.30653/002.202271.31

Mukmin Muhammad. (2018). Sosialisasi “Sistem Informasi Desa Berbasis Open Source Dan Closed Source.”

R.Fitri, A. N. A. & A. S. B. N. (2017). Pengembangan Sistem Informasi Desa Untuk Menuju Tata Kelola Desa yang Baik (Good Governance) Berbasis TIK. Positif, 3(2), 99–105.

Rahayu, A. D., Lestari, H., & ... (2021). Efektivitas Sistem Informasi Di Desa Purwogondo, Kecamatan Boja, Kabupaten Kendal. Journal of Public Policy …, 10(4), 113–129.

Rahmawati, W., & Zahra Arwananing Tyas. (2020). Pengembangan Sistem Informasi Desa untuk E Government di Desa Girikerto. SEMINAR NASIONAL Dinamika Informatika, 143–147.

Rifdan, Haerul, Sakawati, H., & Yamin, M. N. (2024). Analisis penerapan e-government dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik di kecamatan tallo kota makassar. Jurnal Governance and Politik (JPG), 4, 49–61.

Ulfa, F., Sintiya, E. S., Affandi, L., Rahmanto, A. N., Arief, S. N., & Pratama, A. F. (2024). Digitalisasi pelayanan rw melalui pengembangan website berdasarkan potensi warga. 8(6), 3–12.

Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik

Undang-Undang Nomor 3 tahun 2024 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v9i3.31439

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 Galip Lahada, Karmila Akib, Abdul Rahman

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: