INOVASI TEKNOLOGI DALAM PRODUKSI DAN PEMASARAN IKAN ASIN GULAMA UNTUK MENGATASI KEMISKINAN PADA POKLAHSAR "RIZKI” ACEH TAMIANG
Abstract
Abstrak: Aceh Tamiang memiliki potensi perikanan yang besar, namun sebagian masyarakat, termasuk Poklahsar “Rizki” masih menghadapi kemiskinan akibat rendahnya pendapatan, manajemen produksi yang kurang higienis, keterbatasan teknologi, strategi pemasaran yang belum efektif, ketiadaan legalitas produk, serta pencatatan keuangan yang tidak terdokumentasi. Tujuan pengabdian ini untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan tata kelola produksi melalui inovasi teknologi, optimalisasi pemasaran digital, dan pencatatan keuangan secara otentik agar pendapatan mitra meningkat. Mitra pengabdian Poklahsar “Rizki” berjumlah 13 orang berlokasi di Kampung Sungai Kuruk III Kecamatan Seruway Kabupaten Aceh Tamiang. Metode pelaksanaan menggunakan pendekatan partisipatif melalui sosialisasi, penyuluhan, pelatihan, workshop, dan pendampingan. Evaluasi dilakukan pada saat pelaksanaan dan pasca pengabdian melalui kuesioner, lalu dianalisis dengan menghitung persentase rataan tiap jawaban, dengan kriteria keberhasilan ≥70%. Hasilnya menunjukkan peningkatan, 97% mitra puas, 86% lebih sadar pentingnya higienitas, 87% meningkat keterampilan pemasaran, 80% meningkat kualitas produk, 72% peningkatan omzet, 75% laba usaha, serta keberhasilan memperoleh NIB, PIRT, dan sertifikat halal. Program ini berhasil memperkuat kapasitas mitra dan mendukung pengentasan kemiskinan berbasis perikanan berkelanjutan.
Abstract: Aceh Tamiang has great fisheries potential, but some communities, including the "Rizki" Community Group (Poklahsar), still face poverty due to low income, unhygienic production management, limited technology, ineffective marketing strategies, lack of product legality, and undocumented financial records. The purpose of this community service is to improve understanding and skills in production governance through technological innovation, digital marketing optimization, and authentic financial records to increase partner income. The "Rizki" Community Group service partners number 13 people located in Sungai Kuruk III Village, Seruway District, Aceh Tamiang Regency. The implementation method uses a participatory approach through socialization, counseling, training, workshops, and mentoring. Evaluation is carried out during and after the service implementation through questionnaires, then analyzed by calculating the average percentage of each answer, with a success criterion of >70%. The results showed improvements: 97% of partners were satisfied, 86% were more aware of the importance of hygiene, 87% improved marketing skills, 80% improved product quality, 72% increased turnover, 75% increased operating profits, and successful acquisition of NIB, PIRT, and halal certification. This program successfully strengthened partner capacity and supported sustainable fisheries-based poverty alleviation.
Keywords
Full Text:
DOWNLOAD [PDF]References
Alvionita, B., Sunaryo, A., & Nuraini, Y. (2022). Manajemen Usaha Pengolahan Modern Hasil Perikanan di Umkm Dapur Sauja Kecamatan Tambun Selatan Kabupaten Bekasi Timur Provinsi Jawa Barat. Prosiding Seminar Nasional Perikanan Indonesia Ke-23 Politeknik AUP, 25(1), 89–97. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.15578/psnp.11938
Andiny, P., & Nurjannah, N. (2018). Analisis Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) sebagai upaya Penanggulangan Kemiskinan di Kota Langsa. Jurnal Serambi Ekonomi Dan Bisnis, 72(5(1)), 31–37. https://doi.org/https://doi.org/10.32672/jseb.v5i1.674
Apriliana, T., Fathonah, A. N., & Ali, M. (2024). Blue Economy dalam Upaya Pengentasan Kemiskinan Masyarakat Pesisir di Indonesia. Ekonomis: Journal of Economics and Business, 8(1), 512. https://doi.org/10.33087/ekonomis.v8i1.1528
Ardhi Sahjaya, Rifaldy Yusliandi, & Lian Diza Loriva Siregar. (2025). Tinjauan Literatur: Peranan Blue Economy dalam Meningkatkan Pendapatan Masyarakat Pesisir Melalui Sumber Daya Perikanan di Sumatera Utara. Jurnal Manuhara : Pusat Penelitian Ilmu Manajemen Dan Bisnis, 3(2), 17–27. https://doi.org/10.61132/manuhara.v3i2.1590
Arini, I., & Handayani, S. (2025). Penguatan Ekonomi Lokal melalui Peningkatan Kualitas Produksi dan Digitalisasi Pemasaran Ikan Asin di Kampung Siabang. Jurnal ABDINUS : Jurnal Pengabdian Nusantara, 9(2), 417–425. https://doi.org/10.29407/ja.v9i2.23451
Asfi, N. H. B. W. (2015). Efektivitas Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pengentasan Kemiskinan Pada Program Gerdu Kempling Di Kelurahan Kemijen Kota Semarang. Jurnal Teknik PWK, 4(2), 253–268.
BPS. (2021). Kecamatan Seruway Dalam Angka (Seruway Subdistrict In Figures 2021). BPS Aceh Tamiang.
BPS. (2024). Profil Kemiskinan Provinsi Aceh 2024.
BPS Aceh Tamiang. (2023). Kabupaten Aceh Tamiang Dalam Angka 2023. 1–588.
Elango, D., & Thansupatpu, V. (2020). The Factors Affecting Local Brand Perfume Packaging on Consumers Purchase Decision in Bangkok. Journal of Management, Economics, and Industrial Organization, March, 59–76. https://doi.org/10.31039/jomeino.2020.4.2.4
Fairus, AS, A. P., & Junita, A. (2024). Aplikasi Crabbing Apartment Pada Usaha Pembesaran Dan Pematangan Telur Kepiting Bakau Untuk Mendukung Ekonomi Sirkular. Jurnal Masyarakat Mandiri (JMM) 8(5), 3–9. https://doi.org/https://doi.org/10.31764/jmm.v8i5.26480
Fairus, F., Sari, R. P., Fuad, M., Amelia, A., Nabilla, U., Muliani, F., & Nurviana, N. (2024). PKM Pendampingan Penguatan Usaha KUBE ‘Merah’ Di Desa Paya Bujok Seuleumak Kota Langsa. Jurnal Abdimas Berdaya : Jurnal Pembelajaran, Pemberdayaan Dan Pengabdian Masyarakat, 7(2), 183. https://doi.org/10.30736/jab.v7i2.712
Fajri, I., . M., & Baskoro, M. S. (2018). Pengaruh Faktor Teknis Dan Lingkungan Terhadap Kinerja Perikanan Purse Seine Di Perairan Lampulo Provinsi Aceh. ALBACORE Jurnal Penelitian Perikanan Laut, 2(2), 135–144. https://doi.org/10.29244/core.2.2.135-144
Fuad, M., Mastuti, R., & Fairus, F. (2022). Perancangan Desain Logo Dan Merek Usaha Wisata Sawah Desa Matang Ara Jawa Sebagai Daya Saing Menuju Tourism 4.0. Martabe: Jurnal Pengabdian …, 5, 3677–3682. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.31604/jpm.v5i10.3677-3682
Gewaljay, Y., Riyanto, & Wanto, A. H. (2020). Pemberdayaan Masyarakat Dalam Rangka Penanggulangan Kemiskinan Melalui Program Pembangunan Semua Kampung (Bangsaku) Di Kampung Urumb Distrik Semangga Kabupaten Merauke. 6(3), 151–155.
Gustiana, C., & Irwanto, I. (2017). Pengaruh Biaya Produksi, Pengalaman, dan Keterampilan Terhadap Pendapatan Usahatani Kakao (Theobroma Cacao) Di Kecamatan Karang Baru Kabupaten Aceh Tamiang. Jurnal Penelitian Agrisamudra, 4(2), 67–76. https://doi.org/10.33059/jpas.v4i2.286
Khan, K., & Panwar, T. (2019). Achieving Sustainable Competitive Advantage through Brand Makeover. The Marketing Review, 19(3–4), 213–234. https://doi.org/https://doi.org/10.1362/146934719X15774562877700.
Khoiriyah, A. Z. (2024). Implementasi Ekonomi Biru Di Indonesia Atifa. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, Dan Akuntansi), 8(2), 38–51.
Koisin, E., & Melayaman, M. (2024). Penanggulangan Kemiskinan Berdasarkan Model Collaborative Governance pada Kabupaten Kepulauan Tanimbar. Reformasi: Jurnal Ilmiah Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 14(2), 271–283. https://doi.org/https:// 10.33366/rfr.v%vi%i.6392
Komariyah, S., Alham, F., Marnita, Y., & Gustiana, C. (2024). Pengembangan Usaha Umkm Dodol Pulut Wizza Melalui Peningkatan Kapasitas Produksi, Inovasi Produk dan Pengemasan. Jurnal Abdi Insani, 11(1), 957–964. https://doi.org/10.29303/abdiinsani.v11i1.1224
Kusuma, B. W., & Widawati, A. S. (2024). Analisis Determinasi Tingkat Kemiskinan Di Provinsi Aceh. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 8(1), 2211–2228. https://doi.org/10.31955/mea.v8i1.3957
Luffarelli, J., Mukesh, M., & Mahmood, A. (2019). Let the Logo Do the Talking: The Influence of Logo Descriptiveness on Brand Equity. Journal of Marketing Research, 56(5), 862–878. https://doi.org/10.1177/0022243719845000
Mustaruddin, O. :, & Astarini, J. E. (2019). Development Model of Prospective Capture Fishing Business in Aceh Waters. ALBACORE Jurnal Penelitian Perikanan Laut, 3(2), 125–134. https://doi.org/https://doi.org/10.29244/core.3.2.125-134
Nurachmad, E., & Cahyadi, S. (2021). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Promosi Berbasis Web Bagi UKM di Wilayah Kota Bogor. Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan, 9(2), 171–180. https://doi.org/10.37641/jimkes.v9i2.770
Olivia, M., Nurviana, N., & Fairus, F. (2023). Cluster Analysis for District/City Grouping Based on Variables Affecting Poverty in Aceh Province Using Average Linkage Method. BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika Dan Terapan, 17(4), 1865–1872. https://doi.org/10.30598/barekengvol17iss4pp1865-1872
Provinsi Aceh, B. (2023). Jumlah dan Persentase Penduduk Miskin Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh, 2023.
rahmadani, S., Gustiana, C., & Basriwijaya, kiagus muhammad zain. (2023). Peran Wanita Pengrajin Anyaman Bambu Dalam Membantu Pendapatan Keluarga Di Kecamatan Binjai Utara Kota Binjai. Jurnal Ilmu-Ilmu Pertanian, 19(2), 239–253.
Rispawati, E., Partini, P., & Yusapri, A. (2022). Analisis Tata Niaga Ikan Asin Gulama Di Kecamatan Tanah Merah Kabupaten Indragiri Hilir. Jurnal Agribisnis, 11(2), 65–71. https://doi.org/10.32520/agribisnis.v11i2.2280
Rosmaiti, R., Fairus, F., Sari, R. P., Salman, M., Amelia, A., Safrizal, S., Nabilla, U., Fuad, M., & Basriwijaya, K. M. Z. (2023). Pemberdayaan Istri Nelayan dalam Rangka Meningkatkan Pendapatan Keluarga melalui Pembuatan Garam di Desa Kuala Idi Cut Kabupaten Aceh Timur. Agrokreatif: Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat, 9(3), 370–375. https://doi.org/10.29244/agrokreatif.9.3.370-375
Saumi, F., Fitria, L., Pahlevi, R., Muliani, F., & Amalia, R. (2024). Pendampingan Umkm Desa Peukan Langsa Melalui Pelatihan Manajemen Keuangan Dengan Pemanfaatan Aplikasi Digital. Martabe: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 7(11), 4746–4751. https://doi.org/10.31604/jpm.v7i11.4746-4751
Sentosa, A., Lestariono, W., & Junaidi, K. (2024). Kemiskinan Di Perkotaan (Studi Peningkatan Ekonomi Masyarakat Miskin Di Kota Palangka Raya). Jurnal Sociopolitico, 6, 66–78.
Setiawati, E., & Rozinah, S. (2020). Pemberdayaan Ibu-Ibu Rumah Tangga Dalam Upaya Meningkatkan Ekonomi Keluarga Melalui Pengelolaan Usaha Rumahan di Tangerang Selatan. Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 231–240. https://doi.org/10.30651/aks.v4i2.2611
Sumono, Wayus, D., Asnidar, Hanum, N., Andiny, P., & Safuridar. (2024). Pengaruh Pendidikan Dan Pendapatan Per Kapita Terhadap Kemiskinan Di Provinsi Aceh. Jurnal Manajemen, Ekonomi, Hukum, Kewirausahaan, Kesehatan, Pendidikan Dan Informatika (MANEKIN), 3(01), 80–86.
DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v9i5.34521
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2025 Puti Andiny, Cut Gustiana, Liza Fitria, Fairus Fairus, Afrah Junita, Agus Putra AS

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: