PENDAMPINGAN BELAJAR MATEMATIKA MEMBUKTIKAN LUAS LINGKARAN DENGAN PENDEKATAN LUAS BANGUN DATAR LAINNYA

Hamidah Hamidah, Jaka Wijaya Kusuma

Abstract


Abstrak: Lingkaran merupakan bagian dari geometri yaitu sebagai dasar mempelajari bangun-bangun lain seperti tabung dan kerucut. Namun lingkaran masih menjadi momok bagi siswa dan masih banyak siswa memperoleh nilai tergolong rendah. Tujuan kegiatan yaitu memberikan pengalaman belajar yang bermakna dan berkesan menggunakan media manipulatif dalam pembelajaran matematika yaitu membuktikan luas lingkaran dengan pendekatan bangun datar lainnya. Metode pengumpulan datanya yaitu metode survey dengan memberikan angket kuesioner kepada siswa setelah kegiatan berlangsung dan dokumentasi berupa foto kegiatan. Subjek pengabdian yaitu siswa kelas IX di SMP Negeri 1 Tanara Banten yang berjumlah 26 orang. Hasil kuesioner diketahui bahwa rata-rata siswa memberi respon >80% untuk semua pernyataan yang diberikan, artinya dengan adanya kegiatan pembelajaran dengan media manipulatif siswa menjadi lebih percaya diri dalam menyelesaikan soal-soal lingkaran, mengembangkan keterampilan siswa dalam memecahkan masalah, dan melatih kemampuan komunikasi. Pengetahuan siswa terhadap materi luas lingkaran bukan sekedar hapalan tapi pemahaman yang berkesan. Selanjutnya hasil tes akhir menunjukan bahwa nilai matematika siswa meningkatkan drastis dibandingkan dengan tes awal.  

 

Abstract:  Circles are part of the geometry that is the basis of learning other builds such as tubes and cones. But circles are still a scourge for students and many students still get low grades. The purpose of the activity is to provide a meaningful and memorable learning experience using manipulative media in mathematical learning that is to prove the breadth of the circle with other flat-build approaches. The method of data collection is the survey method by providing questionnaire questionnaires to students after the activity and documentation in the form of photos of activities. The subjects of devotion were grade IX students at SMP Negeri 1 Tanara Banten which numbered 26 people. The results of the questionnaire found that the average student responded >80% to all statements given, meaning that with learning activities with manipulative media students become more confident in solving circle questions, developing students' skills in problem-solving, and training communication skills. Students' knowledge of the broad material of the circle is not just memory but a memorable understanding. Furthermore, the final test results show that students' math scores improve drastically compared to the initial test.


Keywords


Mathematics Learning Assistance; The area of the circle; Manipulative Media

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Anawati, S., & Isnaningrum, I. (2019). Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Melalui Media Pembelajaran Manipulatif Konsep Bangun Ruang. Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 1–7.

Cetin, P. S., & Eymur, G. (2017). Developing Students’ Scientific Writing and Presentation Skills through Argument Driven Inquiry: An Exploratory Study. Journal of Chemical Education, 94(7), 837–843. https://doi.org/10.1021/acs.jchemed.6b00915

Cox, D. C., & Lo, J. (2019). MEASUREMENT AND DECOMPOSITION: MAKING SENSE OF THE AREA OF A CIRCLE. Proceedings of the 41st Annual Meeting of PME-NA, 2, 802–810.

Damayanti, N. W., Mayangsari, S. N., & Mahardhika, L. T. (2017). Konstruksi Rumus Luas Lingkaran Berbasis Media Manipulatif dalam Setting Pembelajaran Kooperatif. Jurnal Ilmu Edutic, 3(2), 117–124.

Dell, J. R. O., Barrett, J. E., Rupnow, T. J., Clements, D. H., & Cullen, C. J. (2016). grade recommends students be able to give an informal justification for the circle area formula (National Governors Association Center for Best Practices, & Council of Chief State School Officers, 2010). In this paper we set out to explore 8. 235–242.

Esi, Purwaningsih, E., & Okianna. (2016). Peranan guru sebagai fasilitator dan motivator dalam meningkatkan hasil belajar di kelas xi smk. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 5(10), 1–14.

Forsström, S. E. (2019). Role of teachers in students’ mathematics learning processes based on robotics integration. Learning, Culture and Social Interaction, 21(April), 378–389. https://doi.org/10.1016/j.lcsi.2019.04.005

Hamidah, J. W. K. KOLABORASI PEMBELAJARAN ASSURANCE-RELEVANCE-INTEREST-ASSESSMENT-SATISFACTION DENGAN THINK-TALK-WRITE UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PENALARAN KREATIF MATEMATIK DAN MOTIVASI BERPRESTASI SISWA.

Irawan, A., & Surya, E. (2017). Application of the open ended approach to mathematics learning in the sub-subject of rectangular. International Journal of Sciences : Basic and Applied Research, 33(3), 270–279.

Kusuma, J. W., & Hamidah. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran ARIAS Dan Cooperative Script Terhadap Minat Dan Hasil Belajar Matematika. ANARGYA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 2(1), 64–69.

Linneman, J. A. (2019). Share, Show, and Tell: Group Discussion or Simulations Versus Lecture Teaching Strategies in a Research Methods Course. Teaching Sociology, 47(1), 22–31. https://doi.org/10.1177/0092055X18799405

Masruroh, F. M. (2014). MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS LINGKARAN DENGAN MEDIA ViRuS (VISUAL RUMAUS). Procedia - Social and Behavioral Sciences, 2(1), 94.

Ningsih, N., Hariyani, S., & Fayeldi, T. (2019). Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Lingkaran Berdasarkan Kategori Watson. UNION : Jurnal Pendidikan Matematika, 7(2), 187–200.

Nugraheni, N. (2017). Penerapan Media Komik Pada Pembelajaran Matematika Di Sekolah Dasar. Refleksi Edukatika : Jurnal Ilmiah Kependidikan, 7(2), 111–117. https://doi.org/10.24176/re.v7i2.1587

Pratama, L. D., Lestari, W., & Jailani, J. (2018). Implementasi Pendekatan Saintifik Melalui Problem Based Learning Terhadap Minat dan Prestasi Belajar Matematika. JMPM: Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 3(1), 11. https://doi.org/10.26594/jmpm.v3i1.1051

Sharma, H. L., & Priyamvada. (2018). TPS ( Think-Pair – Share ): An Effective Cooperative Learning Strategy for Unleashing Discussion in Classroom Interaction. International Journal of Research in Social Sciences, 8(5), 91–100.

Surani, D., Kusuma, J. W., & Kusumawati, N. (2020). Platform Online Dalam Perkuliahan Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 5(9).

Syahrir. (2016). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika SMP untuk Meningkatkan Kemampuan Berfikir Kreatif. JIME, 2(1), 1–7.

Tafonao, T. (2018). Peranan Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 2(2), 103. https://doi.org/10.32585/jkp.v2i2.113

Wahyu, K., Ratnasari, D., Mahfudy, S., & Etmy, D. (2019). Mathematics Teachers and Digital Technology: A Quest for Teachers’ Professional Development in Indonesia. JRAMathEdu (Journal of Research and Advances in Mathematics Education), 4(1), 31–44. https://doi.org/10.23917/jramathedu.v4i1.7547

Wulandari, D. G. R., & Mustadi, A. (2019). Comparison of Discovery and Inquiry Model: Which Model is More Effective in Natural Science (IPA) Learning? International Journal of Educational Research Review, 4, 711–718. https://doi.org/10.24331/ijere.628710

Zikria, A., & Imami, A. I. (2019). Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif pada Siswa SMP Kelas VIII pada Materi Keliling dan Luas Lingkaran. Prosiding Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika Sesiomadika 2019, 680–686.




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v5i2.4047

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Hamidah, Jaka Wijaya Kusuma

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: