PENINGKATAN PENGETAHUAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) DI ERA COVID-19
Abstract
Abstrak: Perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) penting untuk menjaga dan meningkatkan kesehatan. PHBS sangat diperlukan di era pandemi COVID-19. Pengetahuan PHBS masih kurang sehingga perlu usaha peningkatan pengetahuan PHBS. Pengabdian masyarakat bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan PHBS di era pandemic COVID-19. Peningkatan pengetahuan dan kesadaran PHBS merupakan salag satu usaha mencegah dan mengendalikan penularan COVID-19. Metode yang digunakan pada pelaksanaan pengabdian masyarakat ini adalah promosi kesehatan dengan cara penyuluhan PHBS dan diskusi PHBS. Media yang digunakan adalah leaflet. Sasaran program pengabdian masyarakat ini adalah pengrajin gerabah Kasongan di Yogyakarta. Pelaksanaan pengabdian masyarakat ini diikuti oleh 22 orang. Respon sasaran pengabdian masyarakat bagus serta antusias. Hasil evaluasi (pretest dan postest) kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan PHBS sebesar 20%. Promosi kesehatan PHBS di era COVID-19 dengan media leaflet dapat meningkatkan pengetahuan PHBS dengan baik.
Abstract: Clean and healthy living behavior (PHBS) is important to maintain and improve health. PHBS is very much needed in the era of the COVID-19 pandemic. PHBS knowledge is still lacking, so it is necessary to increase PHBS knowledge. Community service aims to increase knowledge of PHBS in the era of the COVID-19 pandemic. Increasing knowledge and awareness of PHBS is one of the efforts to prevent and control the transmission of COVID-19. The method used in the implementation of this community service is health promotion by way of PHBS counseling and PHBS discussions. The media used were leaflets. The target of this community service program is Kasongan pottery craftsmen in Yogyakarta. The implementation of this community service was attended by 22 people. The target response of community service is good and enthusiastic. The results of the evaluation (pretest and posttest) of the activity showed an increase in PHBS knowledge by 20%.PHBS health promotion using leaflet media can increase PHBS knowledge.
Keywords
Full Text:
DOWNLOAD [PDF]References
Erna, I., & Wahyuni. (2011). Gambaran Karakteristik Keluarga Tentang Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat (PHBS) pada Tatanan Rumah Tangga di Desa Karangasem Wilayah Kerja Puskesmas Tanon II Sragen. Gaster : Jurnal Kesehatan, 8(2), 741–749. http://jurnal.stikes-aisyiyah.ac.id/index.php/gaster/article/view/25
Ernawati, H., & Mahmudah, S. A. (2016). Strategi pengembangan desa wisata seni & kerajinan kasongan, bangunjiwo, bantul, yogyakarta. Jurnal Kepariwisataan, 10, 49–64. http://ejournal.stipram.ac.id/index.php/kepariwisataan/article/view/91
Gustami, S. P., Wardani, L. K., Setiawan, A. H., & Art, C. (2014). Craft Arts and Tourism in Ceramic Art Village of Kasongan in Yogyakarta. Journal of Arts and Humanities, 3(2), 37–49. https://doi.org/10.18533/journal.v3i2.147
Indriawati, R., & Syaifudin, S. (2020). Relationship between Demographic Factors and Body Mass Index with the Prevention of Hypertension in Adolescents. Journal of Health Promotion and Behavior, 5(2), 72–78. https://doi.org/10.26911/thejhpb.2020.05.02.01
Indriawati, R., & Usman, S. (2018). Pemberdayaan Masyarakat sebagai Upaya Deteksi Dini Faktor Risiko Hipertensi. Jurnal Surya Masyarakat, 1(1), 59. https://doi.org/10.26714/jsm.1.1.2018.59-63
Karuniawati, B., & Berlina Putrianti. (2020). Gambaran Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat (Phbs) Dalam Pencegahan Penularan Covid-19. Jurnal Kesehatan Karya Husada, 8(2), 34–53.
Kemenkes. (2011). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia. Peraturan Menteri Kesehatan No. 2406 TAHUN 2011 Tentang Pedoman Umum Penggunaan Antibiotik, 4.
Nurmala, I., Rahman, F., Nugoho, A., Erliyani, N., Laily, N., Anhar, VY., (2018). 9 786024 730406.
Permatasari, D., Kep, I., Ns, M., Kartinah, A., & Kep, S. (2013). Perbedaan Pengaruh Pendidikan Kesehatan Menggunakan Leafleat Dengan Audiovisual Terhadap Tingkat Pengetahuan Remaja Tentang Bahaya Minuman Keras. http://eprints.ums.ac.id/26014/
Saleh, A., & Kunoli, F. J. (2019). Pengaruh Penyuluhan Dan Pelatihan Melalui Media Leaflet Terhadap Pengetahuan Kader Phbs Di Kecamatan Ratolindo Kabupaten Tojo Una-Una. PROMOTIF: Jurnal Kesehatan Masyarakat, 8(2), 159–164. https://doi.org/10.31934/promotif.v8i2.498
Sapti, M. (2019). Kemampuan Koneksi Matematis (Tinjauan Terhadap Pendekatan Pembelajaran Savi), 53(9), 1689–1699.
Setiati, S., & Azwar, M. K. (2020). COVID-19 and Indonesia. in Acta medica Indonesiana • April 2020
Singhal, T. (2020). Review on COVID19 disease so far. The Indian Journal of Pediatrics, 87(April), 281–286.
Wang, C., Horby, P. W., Hayden, F. G., & Gao, G. F. (2020). A novel coronavirus outbreak of global health concern. The Lancet, 395(10223), 470–473. https://doi.org/10.1016/S0140-6736(20)30185-9
Wantania, J. S., Laenggeng, A. H., Moonti, S., Promkes, B., Masyarakat, K., & Palu, U. M. (2018). Pendidikan Kesehatan Melalui Media Leaflet Tentang Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat (Phbs) Terhadap Pengetahuan Kader Kesehatan Di Wilayah Kerja Puskesmas Donggala Health Education Through the Media Leaflet on Behavior and Healthy Life on Health Cadre’S In. Jurnal Kolaboratif Sains, 1(1), 382–388.
DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v5i2.4069
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Ratna Indriawati, Idiani Darmawati
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: