PELATIHAN PEMBUATAN VIDEO PEMBELAJARAN DARING DENGAN MENGGUNAKAN APLIKASI V-RECORDER BAGI GURU SEKOLAH DASAR
Abstract
Abstrak: Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi guru SD Negeri 091316 Pematang Raya dalam menggunakan aplikasi pembelajaran daring. Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk pelatihan peembuatan video pembelajaran dengan menggunakan aplikasi V-Recorder. Metode pelaksanaan kegiatan ini secara garis besar terdiri atas 5 metode yaitu (1) Identifisi urgensi pemanfaatan aplikasi pembelajaran daring (2) Melakukan penginstalan aplikasi di smartphone para guru. (3) Memaparkan langkah/tutorial melakukan record/merekam pembelajaran dengan menggunakan aplikasi V-recorder. (4) Memaparkan langkah-lanhkah menshare video yang telah direkam dengan aplikasi V-recorder (5) Evaluasi. Mitra dalam pelatihan ini adalah para guru SD Negeri 091316 Pematang Raya dengan jumlah responden 12 orang. Hasil evaluasi dari kegiatan pelatihan tersebut adalah rata-rata 90% para guru SD Negeri 091316 Pematang Raya mengatakan bahwa aplikasi V-recorder mudah dipelajari, mudah dipahami, sesuai dengan kebetuhan pembelajaran, serta mudah diimplementasikan.
Abstract: This training aims to improve the competence of teachers of SD Negeri 091316 Pematang Raya in using online learning applications. This activity is carried out in the form of training in making learning videos using the V-Recorder application. The method of implementing this activity broadly consists of 5 methods, namely (1) Identifying the urgency of using online learning applications (2) Installing applications on teachers' smartphones. (3) Describe the steps/tutorials for recording/recording learning using the V-recorder application. (4) Describe the steps to share videos that have been recorded with the V-recorder application (5) Evaluation. Partners in this training are the teachers of SD Negeri 091316 Pematang Raya with a total of 12 respondents. The results of the evaluation of the training activities were that on average 90% of the teachers of SD Negeri 091316 Pematang Raya said that the V-recorder application was easy to learn, easy to understand, in accordance with learning needs, and easy to implement.
Keywords
Full Text:
DOWNLOAD [PDF]References
Asmuni. (2020). Problematika Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19 dan Solusi Pemecahannya. Jurnal Paedagogy: Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan, 7(4), 281–288.
Ayu, T., Dewi, P., & Sadjiarto, A. (2021). Pelaksanaan Pembelajaran Daring Pada Masa Pandemi Covid-19. 5(4), 1909–1917.
Darnawati, Irawaty, W. A. S. U. (2021). Pelatihan Pembuatan Video Pembelajaran Dengan Aplikasi Bandicam dan Screencast O-Matic. JE-DIMAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 100–105. https://doi.org/10.47747/pengabdiankepadamasyarakat.v2i1.255
Deby Endriani, Yulia Retno Sari, R. (2020). Tips dan Triks Mengajar Anak di Rumah selama Pembelajaran Online. Jurnal Laporan Abdimas Rumah Ilmiah, 1(1), 55–61. https://doi.org/http://www.jlari.org/index.php/jlar
Elianur, C. (2020). Pilihan Media Pembelajaran Daring Oleh Guru Pai Di Bengkulu Tengah. Jurnal As-Salam, 4(1), 37–45. https://doi.org/10.37249/as-salam.v4i1.142
Erni, S., Vebrianto, R., & Miski, C. R. (2020). Refleksi Proses Pembelajaran Guru MTs dimasa Pendemi Covid 19 di Pekanbaru : Dampak dan Solusi. 1(1), 1–10. https://ejournal. anotero. org/index. php/bedelau/article/view/1/9
Handarini, O. I. dan S. S. W. (2020). Pembelajaran Daring Sebagai Upaya Study From Home ( SFH ) Selama Pandemi Covid 19. 8(3), 496–503. https://journal.unesa.ac.id/index.php/jpap/article/view/8503
Khasanah, D. R. A. U., Pramudibyanto, H., & Widuroyekti, B. (2020). Pendidikan Dalam Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Sinestesia, 10(1), 41–48. https://sinestesia.pustaka.my.id/journal/article/view/44
Kurnia, D., & Utami, S. (2021). Penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah Serentak Tahun 2020 di Tengah Pandemi COVID-19 Berdasarkan Undang-undang Nomor 6 Tahun 2020. Jurnal Pemilu Dan Demokrasi, 1(1), 13–26. https://doi.org/https://jurnal. banten. bawaslu. go.id/index. php/awasia
Puspitafuri, C. (2021). Tinjauan Social Distancing Berskala Besar Dalam Penanggulangan Wabah Covid-19 Menuju New Normal Life. Jurnal Formasi, 6(1), 38–49.
Rizqullah, M. F., & Syakurah, R. A. (2021). Analisis minat penelusuran publik tentang kebijakan penanganan COVID-19 di Indonesia. Seminar Nasional Riset, 2 (1), 132–141. https://conference. upnvj. ac. id/index. php/sensorik/article/view/1032
Sole, F. B., & Anggraeni, D. M. (2018). Inovasi Pembelajaran Elektronik dan Tantangan Guru Abad 21. Jurnal Penelitian Dan Pengkajian Ilmu Pendidikan: E-Saintika, 2(1), 10. https://doi.org/10.36312/e-saintika.v2i1.79
Syarifudin, A. S. (2020). Impelementasi pembelajaran daring untuk meningkatkan mutu pendidikan sebagai dampak diterapkannya social distancing. Metalingua, 5(1), 31–34.
Udin Ahadin, D. (2020). Covid 19 & Work from Home (G. Puspita (ed.)). Desantana Muliavisitama. http://eprints.unpam.ac.id/8679/2/Covid 19 dan Work From Home 1 Full Final.pdf
Wigutomo Gozali, M. B. O. W. (2021). Ansietas Dan Prestasi Mahasiswa D3 Kebidanan Pada Program Pkl Di Masa Pandemi Covid. Jurnal Ilmu Keperawatan Jiwa, 4(3), 599–610.
DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v5i6.4849
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Juni Agus Simaremare, Ease Arent, Natalina Purba, Emelda Thesalonika
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: