PELATIHAN PEMANFAATAN APLIKASI CHATBOT WABOT UNTUK LAYANAN INFORMASI PRODUK UMKM

Primasari D, Janaqi M. F, Kamilah N, Hermawan E

Abstract


Abstrak: Penyebaran Covid-19 di Indonesia memiliki dampak yang signifikan terhadap penjualan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Banyak para pelaku usaha melakukan langkah efisiensi untuk usaha yang dijalankannya, salah satu di antaranya adalah pengurangan jumlah karyawan. Untuk membantu UMKM, maka dilakukanlah pelatihan penggunaan salah satu aplikasi Chatbot, yaitu Wabot untuk membantu bagian penjualan pada UMKM yang terdampak oleh pandemi Covid-19. Pelatihan dilakukan selama dua minggu yang meliputi proses instalasi, pendaftaran, pemanfaatan fitur Auto Reply, dan pemanfaatan fitur WhatsApp Form. Pelatihan yang dilakukan mendapatkan tanggapan yang positif dari para pelaku UMKM di Desa Mandalasari, karena dengan menggunakan Chatbot dapat menggantikan peran manusia untuk melayani permintaan pelanggan selama 24 jam. Hasil pelatihan menunjukan, peserta pelatihan mampu menggunakan dan mengimplementasikan aplikasi chatbot Wabot untuk layanan informasi produk UMKM. Evaluasi akhir selama 3 pertemuan, didapatkan rata-rata peningkatan pemahaman sebanyak 70%.

Abstract: The spread of Covid-19 in Indonesia has had a significant impact on sales of Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs). Many business actors take efficiency measures for the businesses they run, one of which is reducing the number of employees. To help MSMEs, training on the use of one of the Chatbot applications, namely Wabot, was conducted to assist the sales department for MSMEs affected by the Covid-19 pandemic. The training was carried out for two weeks which included the installation process, registration, utilization of the Auto Reply feature, and utilization of the WhatsApp Form feature. The training carried out received a positive response from MSME actors in Mandalasari Village, because using Chatbots can replace the role of humans to serve customer requests for 24 hours. The results of the training showed that the training participants were able to use and implement the Wabot chatbot application for MSME product information services. The final evaluation for 3 meetings, obtained an average increase in understanding of 70%.


Keywords


Chatbot; MSME; Wabot

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Alfatoni, M. A. P., Maryam, S., & Eng, M. (2020). Implementasi Chatbot Untuk Pemesanan Produk yang Terintegrasi Web Pada Kedai Ibaraki. http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/80930

Amalia, E. L., & Wibowo, D. W. (2019). Rancang Bangun Chatbot Untuk Meningkatkan Performa Bisnis. Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Asia, 13(2), 137. https://doi.org/10.32815/jitika.v13i2.410

Andamisari, D. (2021). Penggunaan Status Whatsapp Sebagai Digital Marketing Warga Kecamatan Medan Satria Bekasi Di Era New Normal. Jurnal Lugas, 66(1), 66–72. http://ojs.stiami.ac.id

Bahtiar, R. A. (2021). Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Sektor Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah Serta Solusinya. Pusat Penelitian Badan Keahlian DPR RI, Bidang Ekonomi Dan Kebijakan Publik, XIII(10), 19–24. https://berkas.dpr.go.id/puslit/files/info_singkat/Info Singkat-XIII-10-II-P3DI-Mei-2021-1982.pdf

Bin Lukman, K. U. S., Yuliska, Y., & Najwa, N. F. (2021). Chatbot Sebagai Wadah Informasi Perkembangan Covid-19 di Kota Pekanbaru Menggunakan Platform Whatsapp. IT Journal Research and Development, 5(2), 234–245. https://doi.org/10.25299/itjrd.2021.vol5(2).5842

Center, K. D. I. (2020). Digitalisasi UMKM di Tengah Pandemi Covid-19. https://katadata.co.id/umkm

Febriyantoro, M. T., & Arisandi, D. (2018). Pemanfaatan Digital Marketing Bagi Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah Pada Era Masyarakat Ekonomi Asean. JMD: Jurnal Riset Manajemen & Bisnis Dewantara, 1(2), 61–76. https://doi.org/10.26533/jmd.v1i2.175

Greenberg, P. (2018). Chatbots: Conversation for all of us. Pitney Bowes White Paper.

Iswandi, A. (2018). Implementasi Chatbot Pada Order Management. Implementasi Chatbot Pada Order Management System Usaha Mikro Kecil Menengah, 105. https://dspace.uii.ac.id/handle/123456789/5460

KlikQuick. (2020). Menggunakan Aplikasi Keyboard Wabot Untuk Mengolah Database Pelanggan dengan Baik. https://www.kompasiana.com/klikquick/5f0b1a0ed541df1e60788053/menggunakan-aplikasi-keyboard-wabot-untuk-mengolah-database-pelanggan-dengan-baik

Lasek, M., & Jessa, S. (2013). Chatbots for Customer Service on Hotels’ Websites. Information Systems in Management, 2(2), 146–158. http://yadda.icm.edu.pl/yadda/element/bwmeta1.element.desklight-c9f46380-f824-4f05-97b5-5cf021d306be%0Ahttps://pdfs.semanticscholar.org/f3ae/ef04ebeff59c36e50bffe62b392e948bca41.pdf

Nastiti FE, Triana T, Prastyanti RA. (2022). Web Engineering Dengan Model Customer Relationship Management. Biner: Jurnal Ilmiah Informatika dan Komputer. 1(1):1-9..

Nugroho, A., Adi, D. P., & Gumelar, A. B. (2020). Chatbot Untuk Customer Service Berbasis Teks dan Suara pada Sistem Manajemen Pemesanan (OMS) Menggunakan Platform Android. Jurnal Repositor, 2(6), 683. https://doi.org/10.22219/repositor.v2i6.939

Suharyono, S., & Azani, D. S. (2021). Influence of the Dimension of Service Quality on Customer Satisfaction and Its Impact on Customer Loyalty PT Sun Life Financial Indonesia in Jakarta. Focus, 2(1), 38–47. https://doi.org/10.37010/fcs.v2i1.293

Wijoyo, H. (2021). Strategi Pemasaran UMKM di masa pandemi. Insan Cendekia Mandiri.




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v6i2.6968

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Primasari D, Janaqi M.F, Kamilah N, Hermawan E

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: