UTILIZATION OF MANGO LEAVES AS ECO-FRIENDLY HERBAL TEAS TO SUPPORT THE CREATIVE ECONOMY
Abstract
Abstrak: Tanaman mangga merupakan tanaman yang mudah ditemukan di masyarakat dan kaya akan manfaat. Daun mangga dapat menjadi obat alternatif penyakit diabetes dan kolesterol, akan tetapi belum sejalan dengan pemanfaatannya. Hal ini diduga karena kurangnya informasi dan pengetahuan masyarakat tentang pengelolaan daun mangga. Tujuan PKM ini adalah memberikan pengetahuan dan keterampilan pemanfaatan daun manga dan pengolahannya menjadi teh herbal. Metode pelaksanaan dilakukan dengan cara sosialisasi yaitu dengan cara interaktif tentang potensi mangga, demonstrasi cara pembuatan teh dari daun mangga dan pendampingan pelatihan kepada peserta tentang cara pembuatan teh daun mangga. Hasil kegiatan menunjukkan terjadi peningkatan pengetahuan dan keterampilan peserta tentang potensi, peluang, teknik serta proses pembuatan teh herbal daun mangga, hal ini dibuktikan dengan kemampuan para peserta membuat dan menghasilkan produk teh herbal daun mangga selama kegiatan berlangsung.
Abstract: The Mango plant is one of the plants that are found in many communities and rich in benefits.Mango leaves can treat various diseases such as diabetes and cholesterol but have not been in line with their utilization. This is thought to be due to the lack of information and public knowledge about the management of mango leaves. This PKM aims to provide knowledge and skills of mango leaf utilization and its processing into herbal tea. The implementation method is carried out by socialization, namely by interactive ways about the potential of mango, demonstration of how to make tea from mango leaves and training assistance to participants on how to make mango leaf tea. The results of the activity showed an increase in participants' knowledge and skills about the potential, opportunities, techniques and process of making manga leaf herbal tea, this is evidenced by the ability of the participants to make and produce mango leaf herbal tea products during the activity.
Keywords
Full Text:
DOWNLOAD [PDF]References
Akolo, I. R., & Azis, R. (2018). Optimalisasi Mutu Produk Teh Daun Mangga dengan Metode Taguchi. Jurnal Riset Dan Aplikasi Matematika (JRAM), 2(2), 65. https://doi.org/10.26740/jram.v2n2.p65-75
Destiana, Lesatrainingsih, S. P., & Dewantara, J. A. (2021). Utilization of Nipah (Nypah fruticants Wurmb ) as Food Ingredient For Improving The Local Economy of Villages'S Community. Jounal of Character Education Sociert, 4(2), 522–532. https://doi.org/https://doi.org/10.31764/jces.v3i1.4354
Hasanah, L. L. N. El. (2015). Pengembangan Wirausaha Muda Ekonomi Kreatif Berbasis Budaya di Daerah Istimewa Yogyakarta. Jurnal Studi Pemuda, 4(2), 268–280.
Indayani, S., & Hartono, B. (2020). Analisis Pengangguran dan Pertumbuhan Ekonomi sebagai Akibat Pandemi Covid-19. Jurnal Perspektif, 18(2), 201–208.
Indrasari, Desi; Wulandari, Christine; Bintoro, A. (2017). Pengembangan Potensi Hasil Hutan Bukan Kayu Oleh Kelompok Sadar Hutan Lestari Wana Agung Di Register 22 Way Waya Kabupaten Lampung Tengah. Sylva Lestari, 5(1), 81–91.
Irmayanti, Suryani, H., & Megavitry, R. (2020). Pemanfaatan Bahan Alami Untuk Pembuatan Ecoprint Pada Peserta Kursus Menjahit Yayasan Pendidikan Adhiputeri Kota Makassar. Jurnal Hasil Pengabdian Masyarakat, 1(1), 43–50.
Konadi, W., & Irawan, D. (2012). Tinjauan Konseptual Kewirausahaan Dalam Bisnis Pembentukan Wirausaha Baru Untuk Mengatasi Pengangguran. Jurnal Ekonomika Universitas Almuslim Bireuen – Aceh, 5(5), 62–75.
Masud Parvez, G., & Masud Parvez, C. G. (2016). Pharmacological Activities of Mango (Mangifera Indica): A Review. Journal of Pharmacognosy and Phytochemistry JPP, 1(53), 1–7.
Min, Q., Cai, X., Sun, W., Gao, F., Li, Z., Zhang, Q., Wan, L. S., Li, H., & Chen, J. (2017). Identification of mangiferin as a potential Glucokinase activator by structure-based virtual ligand screening. Scientific Reports, 7(November 2016), 2–10. https://doi.org/10.1038/srep44681
Mohammed, A., & Rizvi, S. I. (2018). Anti-diabetic efficacy of young and mature leaf extract of Mangifera indica / Asian Journal of Traditional Medicines , 207 , 2 () Anti-diabetic efficacy of young and mature leaf extra ... Regular article Anti-diabetic efficacy of young and mature leaf ext. 2(July).
P.35/Menhut-II/2007. (2007). Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.35/Menhut-II/2007 Tentang Hasil HHutan Bukan Kayu.
Permatasari, S., Cahyanto, T., Adawiyah, A., & Ulfa, R. A. (2018). Pucuk Daun Mangga (Mangifera indica L.) Kultivar Cengkir Sebagai Penurun Kadar Glukosa Darah. Bioma : Jurnal Biologi Dan Pembelajaran Biologi, 3(2), 102–112. https://doi.org/10.32528/bioma.v3i2.1609
Qanytah dan Ambarsari, indrie. (2011). Efisiensi Penggunaan Kemasan Kardus Distribusi Mangga Arumanis. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pertanian, 30(1), 8–15. https://doi.org/10.21082/jp3.v30n1.2011.p8-15
Rasyid, A. (2012). Metode Komunikasi Penyuluhan Pada Petani Sawah. Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(1), 31–35.
Zhang, X., Su, B., Li, J., Li, Y., Lu, D., Zhu, K., Pei, H., & Zhao, M. (2014). Analysis by RP-HPLC of mangiferin component correlation between medicinal loranthus and their mango host trees. Journal of Chromatographic Science, 52(1), 1–4. https://doi.org/10.1093/chromsci/bms196
DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v6i2.7398
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Destiana, Reine Suciwulandari, Dian Iswandaru
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: