PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL UNTUK OPTIMALISASI PEMASARAN DESA WISATA

Solehatin Ika Putri, Farah Putri Wenang Lusianingrum, Achmad Ilham Winadi

Abstract


Abstrak:Desa wisata mengalami keterpurukan dengan menurunnya jumlah kunjungan wisatawan. Banyak desa wisata yang kemudian hanya beroperasi pada akhir pekan bahkan ada yang sama sekali tidak beroperasi. Terlebih lagi jumlah desa wisata juga semakin meningkat setiap tahunnya membuat persaingan pada sektor ini semakin kompetitif. Media sosial saat ini dinilai berperan penting untuk meningkatkan jumlah pengunjung. Namun, pemanfaatan media sosial oleh desa wisata belum optimal. Jadi, pengabdian ini hadir dengan tujuan untuk dapat meningkatkan pengetahun dan keterampilan anggota POKDARWIS dalam pemanfaatan media sosial. Mitra kegiatan yaitu POKDARWIS Desa Wisata Pipitan Serang, Banten. Kegiatan pengabdian dilaksanakan dalam bentuk workshop dan diikuti oleh 10 anggota POKDARWIS Desa Wisata Pipitan. Pengetahuan mengenai media sosial para anggota POKDARWIS meningkat 58 persen setelah adanya workshop ini. Nilai rata-rata peserta untuk post-test yaitu 87 yang naik dari nilai rata-rata pre-test yaitu 55. Selain itu, peserta kegiatan juga berhasil membuat konten video pemasaran untuk diunggah ke media sosial yang membutktikan keterampilannya juga meningkat.

Abstract: The tourist village is experiencing a slump with the decline in tourist visits. Many tourist villages then only operate on weekends. Some even don't operate at all. Moreover, the number of tourist villages is also increasing every year, making competition in this sector more competitive. Social media is currently considered to play an essential role in increasing the number of visitors. However, the use of social media by tourist villages has not been optimal. So, this service is here intending to increase the knowledge and skills of POKDARWIS members in the use of social media. The activity partner is POKDARWIS, Pipitan Tourism Village, Serang, Banten. The service activity was carried out in a workshop and attended by ten POKDARWIS Pipitan Tourism Village members. Knowledge about social media of POKDARWIS members increased by 58 percent after this workshop. The average score of participants for the post-test is 87 which is an increase from the average value of the pre-test which is 55. In addition, the activity participants also succeeded in creating marketing video content to be uploaded to social media, proving that their skills have also improved.


Keywords


Social Media; Tourist Village Marketing; Pipitan Tourist Village.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Astuti, M., & Nurdin, R. (2022). Pendampingan digital marketing untuk pengembangan desa wisata menggunakan media sosial di dusun Turunan Girisuko Panggang Gunungkidul. KACANEGARA Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 5(1). city?https://doi.org/10.28989/kacanegara.v5i1.1041

Damayanti, A., Nugroho, A., & Windarti, S. (2022). Peningkatan Kapasitas Kelompok Desa Wisata Wukirsari Dalam Pemasaran Online Menggunakan Media sosial Marketing. Jurnal Pengabdian Masyarakat - Teknologi Digital Indonesia., 1(1), 15. city? https://doi.org/10.26798/jpm.v1i1.566

Gaffar, V., Tjahjono, B., Abdullah, T., & Sukmayadi, V. (2022). Like, tag and share: bolstering social media marketing to improve intention to visit a nature-based tourism destination. Tourism Review, 77(2). https://doi.org/10.1108/TR-05-2020-0215

Isman, I., Patalo, R. G., & Pratama, D. E. (2020). Pengaruh Media sosial Marketing, Ekuitas Merek, Dan Citra Destinasi Terhadap Minat Berkunjung Ke Tempat Wisata. Jurnal Studi Manajemen Dan Bisnis, 7(1). https://doi.org/10.21107/jsmb.v7i1.7447

Kemenparekraf. (2021). Tren Pariwisata Indonesia ditengah Pandemi. https://kemenparekraf.go.id/ragam-pariwisata/Tren-Pariwisata-Indonesia-di-Tengah-Pandemi. Diakses tanggal 17 Juni 2022.

Khokhar, K., & Ellahi, A. (2020). Impact of social media tourism advertisement factors on visit intention of customers. NUML International Journal of Business & Management, 15(1), 1-14.

Mariah, M., & Dara, S. R. (2020). Pengaruh Inovasi Produk, Social Media Marketing Dan Citra Merek Terhadap Minat Berkunjung Wisatawan Dan Dampaknya Terhadap Impulsive Buying Pada Sektor Umkm Kerajinan Tanah Liat Di Desa Wisata Gerabah Kasongan Yogyakarta. Jurnal Lentera Bisnis, 9(2). https://doi.org/10.34127/jrlab.v9i2.375

Nurazizah, G. R. (2021). Pelatihan Pemanduan Wisata Berbahasa Isyarat melalui Video Virtual Tour bagi Kelompok Penggerak Pariwisata Desa Wisata Alamendah. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(4). https://doi.org/10.31849/dinamisia.v5i4.5375

Raharjana, D. T., & Putra, H. S. A. (2020). Penguatan SDM dalam e-Marketing untuk Promosi Desa Wisata di Kabupaten Malang. Jurnal Nasional Pariwisata, 12(2). https://doi.org/10.22146/jnp.60403

Ritchi, H., Zulkarnaen, R. M., Dewantara, Z., Akuntansi, D., Ekonomi, F., & Padjadjaran, U. (2018). Pemanfaatan Teknologi Informasi Dalam Upaya Peningkatan Aksesibilitas Ukm (Desa Wisata) Kepada Pasar Di Lokasi Wisata Pangandaran Dan Sekitarnya. Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1).

Sugihamretha, I. D. G. (2020). Respon Kebijakan: Mitigasi Dampak Wabah Covid-19 Pada Sektor Pariwisata. Jurnal Perencanaan Pembangunan: The Indonesian Journal of Development Planning, 4(2), 191–206. https://doi.org/10.36574/jpp.v4i2.113

Susanto, B & Astutik, P. (2020). Pengaruh Promosi Media Sosial Dan Daya Tarik Wisata Terhadap Minat Berkunjung Kembali Di Obyek Wisata Edukasi Manyung. Jurnal Riset Bisnis Dan Ekonomi, xx(x).

Utami, B. A., & Kafabih, A. (2021). Sektor Pariwisata Indonesia Di Tengah Pandemi Covid 19. Jurnal Dinamika Ekonomi Pembangunan, 4(1). https://doi.org/10.33005/jdep.v4i1.198

Wahyudin, A., Kristiadi, D., Utomo, A. S., Marwati, A., & Gulang, R. A. (2021). Pemanfaatan Multimedia Dalam Pengembangan dan Promosi Potensi Desa Wisata Adiluhur Kebumen. Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(2). https://doi.org/10.30651/aks.v5i2.3988

Zulaikha, T. S. A., Fauzan, S., Khadijah, T. A. Z., & Fahmisyah, W. (2022). Pendampingan Pengembangan Digital Marketing Desa Wisata Gubugklakah Kabupaten Malang. Jumat Ekonomi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(3), 168–174. https://doi.org/10.32764/abdimas_ekon.v2i3.2158




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v6i4.9444

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Solehatin Ika Putri, Farah Putri Wenang Lusianingrum, Achmad Ilham Winadi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: