Penerapan Model Pembelajaran Course Review Horay untuk Meningkatkan Keaktifan dan Hasil Belajar Matematika Kelas IV SD

Ignatius Jodi Kusfabianto, Firosalia Kristin, Indri Anugraheni

Abstract


Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keaktifan siswa dan hasil belajar siswa dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe Course Review Horay berbantu kartu dominika pada mata pelajaran matematika kelas IV SDN Bejalen AMB. Jenis penelitian menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek penelitian adalah siswa kelas IV SD sebanyak 26 orang. Metode penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dan kualitatif dengan instrumen pengumpulan data soal pilihan ganda, rubrik keaktifan siswa, dan pedoman observasi. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan keaktifan siswa dan hasil belajar siswa kelas IV SD setelah menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe Course Review Horay berbantu kartu dominika. Hasil ini dibuktikan dengan peningkatan persentase keaktifan siswa dari pra siklus sejumlah 38,46% yang aktif meningkat di siklus I sejumlah 50,00% yang aktif kemudian meningkat lagi pada siklus II menjadi 84,62% yang aktif. Hasil belajar siswa juga mengalami peningkatan dari pra siklus yaitu 34,64% yang tuntas, kemudian meningkat pada siklus I menjadi 73,08% yang tuntas, dan meningkat lagi pada siklus II menjadi 92,31% yang tuntas.

Abstract: This research aims to improve students ' activity and student learning outcomes by applying cooperative learning model Course Review Horay by clicking the Dominican card in 4th-grade students of Elementary School. Types of research using Classroom Action Research (CAR). The research subject is a grade IV student in elementary school 26 people. This method of research uses quantitative and qualitative research methods with multiple-choice data collection instruments, student-active sections, and observation guidelines. The results showed increased student activity and learning outcomes of 4th-grade students after implementing a cooperative learning model Course Review Horay. This result is evidenced by the increased percentage of activity of students from the pre-cycle of 38.46% which is an active increase in the first cycle of 50.00% which is active then increase again in the second cycle to be 84.62% active. Student learning results have also increased from a pre-cycle of 34.64% that is complete, and then increased in the first cycle to 73.08% that is complete, and increased again in the second cycle to 92.31% complete.


Keywords


Course Review Horay, Keaktifan Siswa, Hasil Belajar

Full Text:

PDF

References


Aksiwi, R. D., & Sagoro, E. M. (2014). Implementasi Metode Pembelajaran Course Review Horay Untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Jurnal Penyesuaian. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, 12(1), 36-47.

https://doi.org/10.21831/jpai.v12i1.5161

Asrori, M. (2016). Pengertian, Tujuan Dan Ruang Lingkup Strategi Pembelajaran. MADRASAH, 6(2), 163-188. https://doi.org/10.18860/jt.v6i2.3301

Eviyanah, E. (2018). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Koperatif Tipe Course Review Horay Terhadap Hasil Belajar Sejarah di SMK Negeri 31 Jakarta. Jurnal Pendidikan Sejarah, 7(1), 40–50. https://doi.org/10.21009/jps.071.03

Halimah, N. (2017). Perbedaan Pengaruh Model Student Teams Achievement Division (STAD) dan Numbered Heads Together (NHT) Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas V SD. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 7(3), 267-275. https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2017.v7.i3.p267-275

Kasna, I. F. P., Sudhita, I. W. R., & Rati, N. W. (2015). Penerapan Model Pembelajaran CRH (Course Review Horay) Dengan Bantuan Permainan Ular Tangga Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas II SD Universitas Pendidikan Ganesha. E-Journal PGSD Universitas Pendidikan Ganesha, 3(1), 1-10.

Kristin, F. (2017a). Analisis Model Pembelajaran Discovery Learning dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa SD. Jurnal Pendidikan Dasar PerKhasa, 2(1), 90–97.

Kristin, F. (2017b). Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Ditinjau Dari Hasil Belajar Ips Siswa Kelas 4 SD. Scholaria : Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 6(2), 74-79.

https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2016.v6.i2.p74-79

Mawardi. (2018). Merancang Model dan Media Pembelajaran. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 8(1), 29–39.

Muah, T. (2017). Penggunaan Model Pembelajaran Problem Based Instruction (Pbi) Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas 9b Semester Gasal Tahun Pelajaran 2014/2015 SMP Negeri 2 Tuntang - Semarang. Scholaria : Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 6(1), 41-53.

https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2016.v6.i1.p41-53

Ramli, M., & Isnawati, I. (2016). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar IPS dengan Menggunakan Model Pembelajaran Course Review Horay. Bitnet: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi, 1(1), 6–10. https://doi.org/10.33084/bitnet.v1i1.763

Rini, P., & Pujiastuti. (2017). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Course Review Horay Berbasis Pendekatan Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Berfikir Kritis dan Hasil Belajar Biologi. Bioedukasi, 15(1), 44–51.

Siutriani, N. W., Arini, N. W., & Garminah, N. N. (2016). Penerapan Model Course Review Horay Berbantuan Media Monopoli Untuk Meningkatkan Keaktifan dan Hasil Belajar IPA. E-Journal PG PAUD Universitas Pendidikan Ganesha, 4(1), 1–10.

Susilowati, & dkk. (2015). Penerapan Metode Course Review Horay (CRH) dengan Media Benda Kongkrit Dalam Peningkatan Pembelajaran Matematika Pada Siswa Kelas V SD. Kalam Cendikia, 3(2), 203–210.

Thohir, A., & Fidrayanti. (2016). Penerapan Pembelajaran Aktif (Aktif Learning) dengan Strategi Course Review Horay (CRH) Pada Materi Bilangan Bulat Siswa Kelas V MI. Saintis, 8(2), 165–173.

Widiantoro, N., & Harjono, N. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Interaktif untuk Meningkatkan Aktifitas dan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas 5 SD. Scholaria : Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 7(3), 201–210.




DOI: https://doi.org/10.31764/jtam.v3i2.992

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Teori dan Aplikasi Matematika (JTAM)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

_______________________________________________

JTAM already indexing:

                     


_______________________________________________

 

Creative Commons License

JTAM (Jurnal Teori dan Aplikasi Matematika) 
is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

______________________________________________

_______________________________________________

_______________________________________________ 

JTAM (Jurnal Teori dan Aplikasi Matematika) Editorial Office: