PENGUATAN AKUNTABILITAS PENGELOLAAN SYIRKAH

Muryani Arsal, Ainun Arizah, Nurul Fuada, Rezky Vivi Elfhita

Abstract


Abstrak: Syirkah merupakan bentuk usaha yang mencampurkan hartanya dengan harta orang lain dan sulit untuk dibedakan yang mengharuskan adanya akad diantara orang yang berserikat dalam modal dan keuntungan, sehingga memerlukan pertanggungjawaban pengelolaan atas pencampuran  harta tersebut dari pengelola kepada pemilik modal. Oleh karenanya, tim pengabdian bertujuan memberikan penguatan akuntabilitas atas pengelolaan usaha syirkah. Kegiatan pengabdian ini menggunakan metode adactive collaboration management dan pelatihan partisipatif. Mitra kegiatan adalah mitra pemateri sebanyak dua orang yang merupakan ketua dan bendahara forum dosen ekonomi dan bisnis Islam yang bertempat tinggal di Malang Jawa Timur dan mitra pelaku syirkah sebanyak sembilan orang yang merupakan pelaku syirkah yang ada di Kota Makassar dan bergerak dibidang rumah makan, café dan resto, percetakan dan fotocopy, laundry serta rumah jahir akhwat Evaluasi kegiatan dilakukan dengan wawancara terhadap mitra pelaku syirkah. Hasil evaluasi di dapati bahwa terjadi peningkatan 100 persen dimana mitra memahami dengan baik adanya akuntabilitas transedental yang harus di lakukan oleh pengelola syirkah terhadap modal yang diberikan oleh pemilik.

Abstract:  Syirkah is a form of business that mixes its assets with other people's assets and is difficult to distinguish which requires a contract between people who are united in capital and profits, thus requiring management accountability for the mixing of these assets from the manager to the owner of the capital. Therefore, the team aims to strengthen accountability for the management of the syirkah business. This activity uses the method of active collaboration management and participatory training. The activity partners consist of two, namely two speaker partners who are the chairman and treasurer of the Islamic economics and business lecturer forum residing in Malang, East Java and nine syirkah actors who are syirkah actors in Makassar City and are engaged in housing. restaurants, cafes and restaurants, printing and photocopying, laundry and sewing houses for sisters. Evaluation of activities is carried out by interviewing syirkah partners. The results of the evaluation found that there was a 100 percent increase where the partners understood well that there was transcendental accountability that had to be carried out by the syirkah manager for the capital provided by the owner.

 


Keywords


accountability; responsilibilty; syirkah; transparency

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Abdul Gafur, Abdullah, R., & Adawiyah, R. (2021). Akuntabilitas Berbasis Amanah Pada Pondok Pesantren. Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 12(1), 95–112. https://doi.org/10.21776/ub.jamal.2021.12.1.06

Alamad, S. (2019). Financial and Accounting Principles in Islamic Finance. In Financial and Accounting Principles in Islamic Finance. https://doi.org/10.1007/978-3-030-16299-3

Arsal, M., Aulia, Naidah, Nailah, & Rumiyanti, H. (2021). Peningkatan Keterampilan Akuntansi Dan Penyusunan Laporan Keuangan Pada Panti Asuhan. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(6), 5–12.

Arsal, M., Haerul, & Khaliq, A. (2022). Kemiitraan Usaha Berbasis Musyarakah Pada Peternak Ayam Broiler, Apakah Sesuai Dengan Prinsip Syariah. Milkiyah Jurnal Hukum Ekonomi Syariah, 1(2), 65–74.

Arsal, M., Ulfah, K., & Muchran, M. (2022). Amanah as A Value in Zakat Management Accounting. IMANENSI: Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi Islam, 7(2), 13–20.

Colfer, C. J. P. (2021). Adaptive collaborative management. Adaptive Collaborative Management in Forest Landscapes, January 2005, 1–28. https://doi.org/10.4324/9781003197256-1

Essawi, M., & Tilchin, O. (2012). Adaptive Collaboration Model for Organizational Change. American Journal of Industrial and Business Management, 02(04), 145–152. https://doi.org/10.4236/ajibm.2012.24019

Fitri, V. N., Bayuni, E. M., & Maulida, I. S. R. (2021). Analisis Implementasi Akad Syirkah Mudharabah pada Franchise Kebab Turki Baba Rafi Buah Batu Menurut Fiqh Muamalah. Prosiding Hukum Ekonomi Syariah, 7(2), 559–562.

Ghozali, M., & Haryoto. (2018). Analisis Hukum Islam terhadap Akad dan Aplikasi Syirkah Wujuh. Al-Muamlalat: Journal of Islamic Economic Law, 1(1).

Imamah, I. F. (2019). Penentuan Nisbah Bagi Hasil Pada Pembiayaan Mudharabah Dan Perlakuan Akuntansinya (Studi Kasus Pada KSPPS BMT NU Cabang. Ekuitas: Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 7(1), 41–52. https://doi.org/10.24843/eeb.2019.v08.i02.p05

Jaelani, A. (2016). Zakat Accounting : Methapor and accounting treatment for business organization. Munich Personal RePEc Archive, 2116, 1–21.

Kalbarini, R. Y., & Suprayogi, N. (2015). Implementasi Akuntabilitas Dalam Konsep Metafora Amanah di Lembaga Bisnis Syariah (Studi Kasus : Swalayan Pamella Yogyakarta). Jurnal Ekonomi Syariah Teori Dan Terapan, 1(7), 506. https://doi.org/10.20473/vol1iss20147pp506-517

Khan, M. A., Siswanto, D., & Rahman, A. U. (2020). The Obstacle Factors of Musharakah and Mudharabah Application in Pakistan. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan Indonesia, 17(2), 183–196.

Khan, M., Hussain, M., Papastathopoulos, A., & Manikas, I. (2018). Trust, information sharing and uncertainty: An empirical investigation into their impact on sustainability in service supply chains in the United Arab Emirates. Sustainable Development, 26(6), 870–878. https://doi.org/10.1002/sd.1856

Mukasa, C., Tibazalika, A., Mwangi, E., Banana, A., & Evans, K. (2016). Adaptive Collaborative Management: A simplified guide for practitioners.

Nasim, A., & Mediawati, E. (2019). Critical Study the Application of the Principle of Profit Sharing in Syirkah Mudharabah and Musyarakah in Islamic Banking. KnE Social Sciences, 3(13), 1351. https://doi.org/10.18502/kss.v3i13.4289

Sudaryanti, D. (2011). Akuntansi dalam Perspektif Islam: Solusi Masalah Korupsi di Indonesia. Tera Ilmu Akuntansi, 10(1), 58–76.

Suryanto, A. (2016). Penerapan Konsep Syirkah-Mudharabah dalam Kegiatan Ekonomi Masyarakat di Tasikmalaya. EKSYAR: Jurnal Ekonomi Syari’ah, 3(1), 82–100.

Susanti, D. O. (2014). Syirkah sebagai Model Investasi Berbasis Syariah (Kajian Ontologi). 20 Rechtidee Jurnal Hukum, 9(1), 19–37.

Wagner, N., Strulak-Wójcikiewicz, R., & Landowska, A. (2019). Trust in sharing economy business models from the perspective of customers in Szczecin, Poland. Sustainability (Switzerland), 11(23). https://doi.org/10.3390/su11236838




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v7i1.11781

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Muryani Arsal, Ainun Arizah, Nurul Fuada, Rezky Vivi Elfhita

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: