EDUKASI SADARI SEBAGAI UPAYA DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA PADA GURU DAN SISWI

Zulfia Samiun, Aslinda Aslinda, Fitria Hasanuddin, Sitti Maryam Bachtiar, Ratna Wulandari, Sitti Zakiyyah Putri, Musliha Mustary

Abstract


Abstrak: Kanker payudara menjadi perhatian global karena tingginya insiden di seluruh dunia. Peningkatan kesadaran akan kanker payudara sangat penting untuk membantu perempuan berisiko mencari perawatan medis untuk penyakit tersebut. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan untuk meningkatkan pengetahuan terutama guru dan siswi mengenai cara deteksi dini kanker payudara. Sebelum kegiatan dilakukan, sosialisasi dilakukan di sekolah untuk mengetahui gambaran pengetahuan guru dan siswi di lokasi kegiatan. Kegiatan pengabdian ini dilakukan selama 2 hari, pada hari pertama dilakukan silaturrahmi antara tim pengabdian dengan mitra serta sosialisasi kegiatan, sedangkan hari kedua dilakukan edukasi bahaya kanker payudara dan simulasi/praktik SADARI pada guru dan siswi di MAS Muallimin Muhammadiyah Makassar sebanyak 25 orang yang terdiri dari 10 guru dan 15 siswi. Sebelum dan setelah edukasi dilakukan pengisian kuesioner untuk melihat distribusi frekuensi pengetahuan peserta. Hasil akhir kegiatan memperlihatkan adanya perubahan skor pengetahuan peserta dimana sebelum edukasi didapatkan skor pretest pengetahuan dengan nilai rata-rata 55, setelah edukasi didapatkan skor pengetahuan peserta dengan nilai rata-rata 73. Ini memperlihatkan bahwa adanya peningkatan pengetahuan mengenai kanker payudara dan pemeriksaan payudara secara mandiri setelah dilakukan edukasi.

Abstract: Breast cancer is a global concern due to its high incidence worldwide. Increased awareness of breast cancer is essential to help at-risk women seek medical treatment for the disease. This community service activity was carried out to increase knowledge, especially teachers and female students, about how to detect breast cancer early. Before the activity was carried out, socialization was carried out at the school to find out the description of the knowledge of teachers and students at the location of the activity. This service activity was carried out for 2 days, on the first day a friendship was held between the service team and partners and socialisation of activities, while the second day was carried out education on the dangers of breast cancer and simulation / practice of SADARI for teachers and students at MAS Muallimin Muhammadiyah Makassar as many as 25 people consisting of 10 teachers and 15 students. Before and after education, a questionnaire was filled in to see the frequency distribution of participants' knowledge. The final results of the activity showed a change in the participants' knowledge score where before education the pretest knowledge score was obtained with an average value of 55, after education the participants' knowledge score was obtained with an average value of 73. This shows that there is an increase in knowledge about breast cancer and breast self-examination after education.


Keywords


Breast Cancer; Breast Self-Examination; Education; Schoolgirl; Teacher.

Full Text:

DOWNLOAD [PDF]

References


Abo Al-Shiekh, S. S., Ibrahim, M. A., & Alajerami, Y. S. (2021). Breast Cancer Knowledge and Practice of Breast Self-Examination among Female University Students, Gaza. TheScientificWorldJournal, 2021, 6640324. https://doi.org/10.1155/2021/6640324

Budi, Y. S., Christiana, I., Keperawatan, P. I., & Bidan, P. P. (2023). Health Education SADARI sebagai Upaya Deteksi Dini Kanker Payudara pada Kelompok Resiko di Wilayah Kerja Puskesmas Gitik. Jurnal Pengabdian Masyarakat (JUDIMAS), 1(2), 127–132.

Dessy Mardianti, Faisal Kholid Fahdi, M. (2021). Penggunaan Media Edukasi Audiovisual Terhadap Tingkat Pengetahuan Remaja Putri Tentang Pemeriksaan Payudara Sendiri (SADARI) : Literature. Jurnal ProNers (JPN), 6(2), 1–9. https://doi.org/10.21608/pshj.2022.250026

Kashyap, D., Pal, D., Sharma, R., Garg, V. K., Goel, N., Koundal, D., Zaguia, A., Koundal, S., & Belay, A. (2022). Global Increase in Breast Cancer Incidence: Risk Factors and Preventive Measures. BioMed Research International, 2022. https://doi.org/10.1155/2022/9605439

Kemenkes RI. (2022). Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2021. In Pusdatin.Kemenkes.Go.Id.

Kolak, A., Kamińska, M., Sygit, K., Budny, A., Surdyka, D., Kukiełka-Budny, B., & Burdan, F. (2017). Primary and secondary prevention of breast cancer. Annals of Agricultural and Environmental Medicine : AAEM, 24(4), 549–553. https://doi.org/10.26444/aaem/75943

Lestari, T. R., Wati, N., & Dwijayanti, D. A. (2018). Pendidikan Kesehatan Dan Demonstrasi Pemeriksaan Payudara Sendiri ( Sadari ). Jurnal Masyarakat Mandiri, 2(1), 83–92.

Liu, L., Hao, X., Song, Z., Zhi, X., Zhang, S., & Zhang, J. (2021). Correlation between family history and characteristics of breast cancer. Scientific Reports, 11(1), 1–12. https://doi.org/10.1038/s41598-021-85899-8

Marfianti, E. (2021). Peningkatan Pengetahuan Kanker Payudara dan Ketrampilan Periksa Payudara Sendiri (SADARI) untuk Deteksi Dini Kanker Payudara di Semutan Jatimulyo Dlingo. Jurnal Abdimas Madani Dan Lestari (JAMALI), 3(1), 25–31.

Marina Bedho dkk. (2023). Pemberdayaan Peer Group Remaja Putri untuk Deteksi Dini Kanker Payudara melalui Pemeriksaan SADARI di SMAK ST. Petrus Kecamatan Ende Timur Kabupaten Ende. Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM), 6(1), 250–259.

Noviyanti, A., Santoso, B., Sumarni, S., Santjaka, A., & Widyawati, M. N. (2023). Model Edukasi Sadari Berbasis IT sebagai Upaya Peningkatan Pengetahuan Deteksi Dini Kanker Payudara pada Wanita Usia Subur. Journal of Telenursing (JOTING), 5(2), 4057–4062.

Pippin, M. M., & Boyd, R. (2024). Breast Self-Examination.

Rahman, S. A., Al-Marzouki, A., Otim, M., Khalil Khayat, N. E. H., Yousuf, R., & Rahman, P. (2019). Awareness about Breast Cancer and Breast Self-Examination among Female Students at the University of Sharjah: A Cross-Sectional Study. Asian Pacific Journal of Cancer Prevention : APJCP, 20(6), 1901–1908. https://doi.org/10.31557/APJCP.2019.20.6.1901

Samiun, Z. (2019). Penerapan Askep Dengan Gangguan Sistem Reproduksi Ca Serviks Dalam Pemenuhan Kebutuhan Rasa Nyaman (NYERI) Application Of Nursing Care With Servical Cancer in Fulfilling Comfortable Needs (Pain). Media Keperawatan: Politeknik Kesehatan Makassar, 10(1), 78–83.

Saptaningrum, E., Hidayatullah, A., Nuryanti, E., Mudhofar, M. N., Setyowati, T., Samiun, Z., Purnomo, H., Giatamah, Z., Haryati, O., & others. (2023). Konseling Keperawatan: Mengapa Penting Dan Bagaimana Memanfaatkannya Di Praktik Keperawatan. Get Press Indonesia.

Solikhah, S., Promthet, S., & Hurst, C. (2019). Awareness level about breast cancer risk factors, barriers, attitude and breast cancer screening among Indonesian women. Asian Pacific Journal of Cancer Prevention, 20(3), 877–884. https://doi.org/10.31557/APJCP.2019.20.3.877




DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v8i3.23415

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Zulfia Samiun, Aslinda, Fitria Hasanuddin, Sitti Maryam Bachtiar, Ratna Wulandari, Sitti Zakiyyah Putri6, Musliha Mustary

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]

________________________________________________________________

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:

      

         

 

________________________________________________________________ 

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: