DIGITALISASI PRODUK BUMDES BERBASIS E-KATALOG SEBAGAI STRATEGI PROMOSI YANG BERDAYA SAING
Abstract
Abstrak: BUMDes Usaha Sejahtera memiliki berbagai unit usaha diantaranya Pamsimas, Usaha Jasa Catering, Pengadaan ATK, Warung Sembako, Pengadaan Material Bangunan, Pemasaran hasil UMKM desa dan Peternakan. Permasalahannya BUMDes dari segi aspek sdm adalah kurangnya kemampuan dan keterampilan SDM pengelola BUMDes dalam memanfaatkan Teknologi Informasi dan Komunikasi. Sedangkan dari aspek TIK belum memanfaatkan media digital sebagai bahan promosi dan Informasi berbagai produk yang dimiliki. Memiliki berbagai unit usaha dan produk akan tetapi masih kurang sosialisasi terhadap warga mengenai apa saja produk yang dimiliki BUMDes karena keterbatasan media promosi yang belum memanfaatkan digitalisasi marketing. Pengabdian masyarakat ini bertujuan mengembangkan aplikasi E-Katalog untuk membantu BUM Desa dalam meningkatkan media promosi dan Informasi. Metode pengabdian Masyarakat ini menggunakan metode partisipasi mitra, mitra ikut terlibat aktif dalam kegiatan sosialisasi digitalisasi produk BUMDes berbasis e-katalog. Hasil evaluasi menggunakan quisioner pretest dan posttest menunjukkan terjadinya peningkatan kemampuan peserta dalam mengelola website berbasis e-katalog sebanyak 90%, dan sebanyak 100% dari peserta sepakat bahwa e-katalog sangat membantu sebagai media promosi produk BUMDes Usaha Sejahtera Desa Pejengkolan. Saran pengabdian selanjutnya adalah perlu diadakan pelatihan poto produk yang menarik.
Abstract: BUM Desa Usaha Sejahtera has various business units including Pamsimas, Catering Services, Stationery Procurement, Grocery Stores, Building Material Procurement, Marketing of Village MSMEs and Animal Husbandry. The problem of BUMDes in terms of human resources is the lack of ability and skills of BUMDes management human resources in utilizing Information and Communication Technology. While from the ICT aspect, digital media has not been utilized as promotional material and information for various products owned. Having various business units and products, but there is still a lack of socialization to residents about what products BUMDes has due to limited promotional media that has not utilized digital marketing. This community service aims to develop an E-Catalog application to help BUM Desa in improving promotional media and information. This community service method uses the partner participation method, partners are actively involved in the socialization activities of BUMDes product digitalization based on e-catalog. The results of the evaluation using pre-test and post-test questionnaires showed an increase in participants' ability to manage e-catalog-based websites by 90%, and 100% of participants agreed that the e-catalog was very helpful as a promotional media for BUMDes Usaha Sejahtera products in Pejengkolan village. The next community service suggestion is that it is necessary to hold attractive product photo training.
Keywords
Full Text:
DOWNLOAD [PDF]References
Aditama, N. P., & Winarto, A. E. (2021). SUNGAI TABUK. 41–53.
Covid-, M. P., Suryono, A., Rahayu, Y. D., Winasis, M. A., & Murod, M. F. N. (2022). E-Katalog Dalam Pemasaran Barang / Jasa Pada Usaha Mikro Kecil Menengah ( UMKM ) Dalam. 2(2), 66–69.
Dewi, A. M., & Asmarawati, S. G. (2024). Pendampingan Ekatalog CV Marthani Guna Meningkatkan Penjualan Produk. 5(2), 584–588.
Fakhriyyah, D. D., Sari, A. F. K., Damayanti, L. A., & Susilawati, M. (2021). Perluasan Pangsa Pasar Produk UMKM Selama Pandemi Covid-19 melalui Pemanfaatan Marketplace. Jurnal Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (JP2M), 2(3), 180. https://doi.org/10.33474/jp2m.v2i3.13197
Fatchan, M., Firmansyah, A., & Setyaningrum, R. P. (2023). Implementasi E-Katalog di Marketplace UMKM Bekasi Mart pelanggan berbasis online dengan membuat satu marketplace yang didalamnya terdiri dari. 01(01), 64–71.
Kemitraan, P., Melaui, M., Usaha, B., Desa, M., Sebagai, B., Ekonomi, P., Guna, M., Nurussa, E., Astari, D. W., & Ashari, W. M. (2024). Jurnal abdi insani. 11, 64–72.
Khotimah, K., Sari, S., & Tuah Negeri Dumai, S. (2024). Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Pajak (EJAK) Pengaruh Pemasaran Online, Online Customer Review Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian The Influence Of Online Marketing, Online Customer Reviews And Price On Purchasing Decisions. Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Pajak (EJAK), 4(1), 18–25. https://ojs-ejak.id/index.php/Ejak
Lavansa, A. E., & Billah, M. (2022). No Title. 1(4), 92–99.
Maharani, I. P., Mufarrokha, L., & Suryaningsih, R. T. (2024). Pemanfaatan e-katalog berbasis digital marketing pada budidaya tambak. 5(225), 478–488. https://doi.org/10.33474/jp2m.v5i3.22029
Pendahuluan, I. (2013). Fiat Justitia Jurnal Ilmu Hukum Volume 7 No. 3, Sept – Des. 2013 ,. 7(3), 355–371.
Putra, J. A., & Rahayu, S. (2022). Pendampingan Implementasi Serta Edukasi Sistem Informasi e-Katalog Pendampingan Implementasi Serta Edukasi Sistem Informasi e-Katalog Berbasis Website Pada Industri Kerajinan Batu Sanggar Ananta , Magelang , Jawa Tengah. June.
Setyowati, A. I., Fitri, A., Aden, N., Retnawati, R., Sakti, R. K., Utomo, S., Rizky, S., & Lestari, M. (2024). Strategi Pemasaran Bibit Tanaman dalam Meningkatkan Perekonomian di Desa Juwet Kecamatan Ngronggot Kabupaten Nganjuk Jawa Timur. 4(3), 557–566.
Silalahi, U. (2015). Metode Penelitian Sosial Kuantitatif. Journal of Visual Languages & Computing, 11(3), 287–301.
Tani, K. (2024). Implementasi Website E-Commerce Tanibahagia . WEB . ID. 8(3), 2–5.
Widodo, A., Wijayangka, C., Rubiyanti, R. N., Susanty, A. I., Silvianita, A., Saragih, R., Indah, G., Ibnugraha, P. D., & Rosmiati, M. (2022). Workshop Dan Pelatihan Pembuatan E-Katalog Sebagai Media Penjualan Online Dan Cloud Application Untuk Umkm Saat WFH COVID-19. 05(01), 1–12.
Wijayanti, R. R., Ardhiarisca, O., Rediyanto, C. T., Kembang, S., & Sumber, T. (2022). Peningkatan Pemasaran Produk Melalui Pelatihan e-Katalog dan Peningkatan Kesadaran Kesehatan Lingkungan Kerja di Kelompok Tani Kopi Sumber Kembang. 7(3), 456–460.
DOI: https://doi.org/10.31764/jmm.v8i5.26624
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Nani Purwati, Tri Wahyudi, Akhmad Syukron, Elly Muningsih
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) p-ISSN 2598-8158 & e-ISSN 2614-5758
Email: [email protected]
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) already indexing:
________________________________________________________________
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) OFFICE: